Wednesday, April 6, 2016

Google Luncurkan Website Call Conversions

Google Luncurkan Website Call Conversions - Kali ini Ragam Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Google Luncurkan Website Call Conversions yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Google Luncurkan Website Call Conversions, anda bisa menyimak artikel kami tentang Google Luncurkan Website Call Conversions dibawah ini.
Google Luncurkan Website Call Conversions



Google dikabarkan merilis sebuah layanan baru yakni Website Call Conversions, yang dapat membantu pengiklan melacak klik iklan yang menghasilkan panggilan telepon.

Portal AdWorks baru yang dirilis memungkinkan pengiklan mengidentifikasi dan melacak panggilan dari situs web mereka yang terjadi setelah klik iklan. Berikut adalah cara kerjanya: setiap kali seseorang melihat iklan pencarian di Google Search, dan klik pada iklan mereka, mereka akan diarahkan ke situs web Anda dan akan menerima nomor telepon khusus untuk panggilan yang terhubung ke iklan yang mereka lihat.

Dilansir dari 9to5google, Jika pengunjung website Anda mengklik atau memanggil nomor telepon, panggilan akan dihubungkan ke iklan induknya, sehingga memudahkan admin untuk melacak iklan yang menghasilkan panggilan telepon.

Menurut Google, 70 % dari semua pencari iklan di Google Search selalu juga mencari nomor telepon bisnis dari iklan pencarian. Sehingga akses Website Call Conversions memiliki potensi untuk menjadi memudahkan dalam kampanye pemasang iklan.

Untuk menggunakan layanan ini, pengiklan perlu menambahkan sepotong kecil kode ke desktop mereka dan situs web mobile. Admin web kemudian dapat menyesuaikan tampilan nomor telepon pelacakan iklan, membuatnya lebih kompatibel dengan penampilan situs web mereka. Google mengatakan bahwa nomor forwarding yang unik akan tetap aktif selama 90 hari untuk membantu melacak panggilan telepon pengiklan di masa depan.

Sayangnya, layanan ini untuk sementara hanya melayani pengiklan di AS, Inggris, Prancis, Jerman, Spanyol dan Australia

Sekian berita Seluler terbaru dari kami mengenai Google Luncurkan Website Call Conversions. Harapan kami semoga artikel seputar Seluler yang berjudul Google Luncurkan Website Call Conversions ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Ragam Seluler untuk mendapatkan berita seputar Seluler setiap harinya.